INFO

"Adil Ka' Talino Bacuramin Ka' Saruga Basengat Ka' Jubata"

FOTO

Kegiatan Sosialisasi Pajak Daerah

Kegiatan Sosialisasi Pajak Daerah bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang pentingnya pajak untuk pembangunan daerah Kabupaten Landak

Kegiatan Uji Petik Pajak Daerah

Kegiatan uji petik dilaksanakan di Kecamatan Mempawah Hulu. Tujuan diadakannya uji petik adalah untuk memastikan berapa banyak wajib pajak yang berkunjuk pada sebuah restoran atau rumah makan. Dengan begitu maka akan didapat data perolehan pajak secara nyata.

Mobil Karnaval Bapenda Kabupaten Landak

Dalam rangka memeriahkan HUT Pemda Landak yang ke-18 , Panitia akan mengadakan karnaval yang diikuti oleh semua SKPD yang ada di Kabupaten Landak. Khusus untuk Bapenda Kabupaten Landak telah menghias bobil karnaval sesuai tema . Karena tugas dari Bapenda Kabupaten Landak adalah mencari hasil pajak daerah makanya di analogikan sebagai Lebah yang mencari madu. Berikut Mobil karnaval dari Bapenda Kabupaten Landak.

Pengarahan Kepala Bapenda

Pengarahan Kepala Bapenda

Foto